Resep Martabak Manis a.k.a Terang Bulan By Ibuk Gendhish

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Martabak Manis a.k.a Terang Bulan By Ibuk Gendhish
  • Resep Martabak Manis a.k.a Terang Bulan oleh Ibuk Gendhish

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Martabak Manis a.k.a Terang Bulan. Resep Martabak Manis a.k.a Terang Bulan yang dishare oleh Ibuk Gendhish cukup untuk .



    resep masakan Martabak Manis a.k.a Terang Bulan


    Resep Martabak Manis a.k.a Terang Bulan


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan adonan :
    2. 250 gr terigu protein sedang
    3. 150 gr gula pasir
    4. 1/2 sdt Vanila extract (saya vanila crystal ??)
    5. 1/2 sdt baking powder
    6. 2 butir telur
    7. 200 ml susu cair
    8. (Sy 1saset dancow susu bubuk dilarutkan dg 200ml air matang)
    9. 2 sdm margarin dicairkan (sy butter wysman mixed blueband)
    10. 1/2 sdt baking powder
    11. Topping (sesuai selera ya moms). Td sy pakai :
    12. secukupnya Butter
    13. sesuai selera Selai blueberry
    14. sesuai selera Keju chedar
    15. 1 block Coklat

    Langkah

    1. Turunkan tepung terigu dalam bowl. Masukkan gula pasir, vanila extract dan baking powder. Aduk rata

    2. Masukkan telur kedalam campuran tepung, aduk dengan spatula. Turunkan susu kedalam adonan, aduk rata. Mixer adonan hingga tidak ada yg bergerindil. Tutup bowl dg serbet bersih atau plastic wrap. Istirahatkan adonan selama 60 menit.

    3. Panaskan teflon.

    4. Setelah 60menit, ambil adonan dan campurkan dengan baking soda. Aduk rata dan langsung tuang kedalam teflon yg sdh dioles dg sedikit mentega..

    5. Setelah adonan mengeluarkan gelembung, taburkan gula pasir. Tutup teflon hingga terang bulan matang. Setelah matang, angkat terang bulan, olesi atasnya dg butter atau margarin. Beri topping suka2. Potong menjadi 2bagian, tumpukkan 1 bagian martabak diatas yg lain. Oles kulit terang bulan dg butter atau margarin agar tdk kering. Woalaaa, terang bulan siap disantap ????

    6. Menurut pengalaman sy, ternyata baking soda yang dimasukkan paling akhir sblm adonan dituang inilah yg dpt membuat adonan flufy dan berpori. Selain itu teflon jg hrs benar2 panas. Tes dahulu dg menuang sedikit adonan ke teflon, jika terdengar bunyi "cessss" berarti teflon sdh bs digunakan. Set api paling kecil ya moms agar martabak tdk gosong.

    7. Selamat mencoba, semoga bermanfaat




    Itulah tadi Resep Martabak Manis a.k.a Terang Bulan, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Martabak Manis a.k.a Terang Bulan diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak Manis a.k.a Terang Bulan By Ibuk Gendhish diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Martabak Manis a.k.a Terang Bulan By Ibuk Gendhish dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/04/resep-martabak-manis-aka-terang-bulan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.