Resep Sus Roll Ragout oleh Tanti Riasari
Inilah resep memasak Sus Roll Ragout. Resep Sus Roll Ragout yang ditulis Tanti Riasari bisajadi .
Resep Sus Roll Ragout
Porsi:
Bahan-bahan
- Kulit:
- 150 gr terigu
- 150 gr margarin
- 4 btr telur
- 250 ml air
- 1/2 sdt garam
- Isi:
- 250 gr wortel potong dadu kecil
- 250 gr kentang pot. dadu kecil
- Bawang putih 3 siung iris2
- Bawang merah 6 siung iris2
- Bawang pre iris2
- 1/2 sdt Merica
- Garam, gula, penyedap
- 1 sdm terigu cairkan dg sedikit air
Cara Membuat
- Buat isi: tumis bawang putih, bawang merah, bawang pre sampai harum masukkan kentang dan wortel aduk rata tambahkan air sedikit tutup sampai empuk. Masukkan merica, garam, gula, penyedap. Tes rasa, kentalkan dengan terigu yg telah dicairkan.
- Buat adonan kulit: rebus air, mentega, garam samapai mendidih kemudian masukkan terigu aduk rata. Angkat dinginkan.
- Masukkan telur satu persatu aduk sampai adonan lembut.
- Masukkan adonan dlm plastik segitiga (piping bag). Gunting ujungnya sedikit
- Cetak adonan secara diagonal.
- Panggang adonan sampai matang, jangan terlalu garing karena nanti akan patah jika digulung.
- Setelah matang balikkan adonan beri adonan isi kemudian gulung perlahan padatkan.
- Potong2 saat akan disajikan.
Itulah Resep Sus Roll Ragout, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sus Roll Ragout diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sus Roll Ragout diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sus Roll Ragout dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/04/resep-sus-roll-ragout.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.