Resep Ayam panggang bumbu rujak oleh Indah Mulia
Inilah resep Ayam panggang bumbu rujak. Resep Ayam panggang bumbu rujak yang dishare oleh Indah Mulia bisa menjadi .
Resep Ayam panggang bumbu rujak
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ekor ayam kampung (boleh pakai pejantan)
- Bumbu halus :
- 4 butir bawang merah
- 3 bawang putih
- 3 cm kunyit
- 3 butir kemiri
- 100 ml santan kental / kara
- Cabe sesuai selera (saya pakai cabe merah keriting)
- Bumbu cemplung :
- 2 Batang sereh geprek
- 4 daun jeruk, buang tulang daunnya
- Pelengkap tambahan :
- Bawang merah goreng
- Jeruk limau
Cara Membuat
- Tumis bumbu halus dan bumbu cemplung dengan api kecil sampai harum
- Masukkan potongan ayam, tambahkan 1L air putih. Ungkep sampai air berkurang. Masukkan santan. Ungkep lagi sampai air menyusut (ati2 jangan sampai terlalu kering ya ??) Jika ayam masih keras, tambahkan lagi airnya ya
- Panggang ayam di teflon atau happycall sampai sedikit kecoklatan.
- Tata di piring, beri sisa bumbu ungkep, taburi bawang goreng dan kucuran jeruk limau jika suka
Demikianlah Resep Ayam panggang bumbu rujak, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ayam panggang bumbu rujak diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam panggang bumbu rujak diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam panggang bumbu rujak dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/05/resep-ayam-panggang-bumbu-rujak.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.