Resep Gulai Udang Cantik Hias Tahu Tauge Karya Meilati Putri Fanita

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Gulai Udang Cantik Hias Tahu Tauge Karya Meilati Putri Fanita
  • Resep Gulai Udang Cantik Hias Tahu Tauge oleh Meilati Putri Fanita

    Berikut ini adalah resep Gulai Udang Cantik Hias Tahu Tauge. Resep Gulai Udang Cantik Hias Tahu Tauge yang dishare oleh Meilati Putri Fanita cukup untuk .



    resep masakan Gulai Udang Cantik Hias Tahu Tauge


    Resep Gulai Udang Cantik Hias Tahu Tauge


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 100 gr udang sedang
    2. 4 potong tahu dipotong dua
    3. 1/2 bungkus tauge
    4. 1/2 ruas jahe
    5. 1/2 ruas kunyit
    6. 2 siung bawang putih
    7. 1 siung bawang merah
    8. 1 lembar daun kunyit
    9. 2 lembar daun salem
    10. 100 gr cabe kriting merah
    11. 1/2 buah kelapa (ambil santannya)

    Cara Membuat

    1. Haluskan semua bumbu tambahkan sedikit garam

    2. Bersihkan udang lumuri dengan perasan jeruk nipis, bersihkan tauge, bersihkan daun2

    3. Panaskan santan dan masukan bumbu yang telah dihaluskan susul dengan daun2

    4. Setelah semua tercampur dan mulai mendidih, masukan tahu dan udang

    5. Setelah matang tambahkan dengan tauge, masukan sedikit garam dan asam kandis

    6. Masakan sudah bisa dihidangkan




    Itulah Resep Gulai Udang Cantik Hias Tahu Tauge, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Gulai Udang Cantik Hias Tahu Tauge diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gulai Udang Cantik Hias Tahu Tauge Karya Meilati Putri Fanita diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Gulai Udang Cantik Hias Tahu Tauge Karya Meilati Putri Fanita dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/05/resep-gulai-udang-cantik-hias-tahu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.