Resep Sate Lilit ayam oleh Ana malik
Berikut ini adalah cara membuat Sate Lilit ayam. Resep Sate Lilit ayam yang ditulis Ana malik dapat disajikan .
Resep Sate Lilit ayam
Porsi:
Bahan-bahan
- 300 gr ayam giling
- 1/4 kg kelapa parut (kerik kulitnya)
- 2 sdm sagu
- Bumbu di haluskan:
- 6 bh cabe merah
- 4 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 3 bh ketumbar
- 1 ruas kencur
- 1 ruas jahe
- 2 ruas kunyit
- 1 batang sereh ambil dalamnya yg putih saja
- 1/2 sdt ketumbar
- 1/2 sdt lada
- 1 sdm gula merah
- 1 sdt royko ayam
- 2 lbr daun jeruk
- 1 sdm gula putih
- Minyak u olesan
- Batang sereh/ tusuk sate
- Minyak goreng u olesan
Cara Membuat
- Campurkan ayam, kelapa dan sagu
- Tumis bumbu halus sampai wangi, tambahkan daun jeruk, tambahkan gula putih
- Masukan bumbu tumis ke dalam campuran ayam, aduk rata, masukan royko (kroscek rasa)
- Lilitkan 1 sdm adonan dengan batang sereh / tusuk sate. Kemudian panggang sate oleskan sedikit minyak agat tidak lengket.
Demikianlah Resep Sate Lilit ayam, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sate Lilit ayam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sate Lilit ayam diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sate Lilit ayam dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/05/resep-sate-lilit-ayam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.