Resep Kentang Goreng ??homemade oleh Elisabeth Febrina Sebayang (Mak Gege)
Berikut ini resep cara membuat Kentang Goreng ??homemade. Resep Kentang Goreng ??homemade yang ditulis Elisabeth Febrina Sebayang (Mak Gege) cukup untuk 3-4porsi.
Resep Kentang Goreng ??homemade
Porsi: 3-4porsi
Bahan-bahan
- 2 buah kentang ukuran besar
- 800 ml air
- 1 sdt garam
- Bahan Pelapis :
- 50 gr Tepung Terigu
- 50 gr Tepung Kanji
- 50 gr Tepung Beras
- 1 sdt bawang putih bubuk (saya pakai 1butir bawang putih uleg)
- 1/2 sdt kaldu bubuk
- 1/2 sdt lada bubuk
Langkah
Kentang dikupas dan dibersihkan kulitnya
Potong2 memanjang (sesuai selera), bila kentang yg akan dibuat banyak, rendam potongan kentang dalam air, agar tidak berubah warna.
Cuci kentang sampai dengan bersih.
Rebus kentang dalam 800ml air hingga mendidih lalu beri 1sdt garam, masak kurleb 3menit.
Angkat lalu tiriskan
Setelah itu siram kentang dengan air bersih agar menghentikan proses pematangan.
Tiriskan kentang hingga air menyurut. Saya menggukan tissue dapur untuk menyerap airnya bisa juga dengan lap bersih.
Ambil wadah masukkan semua bahan pelapis rata.
Lalu balur kentang dengan tepung seperti diayak berkali2. Lalu kibaskan sisa tepung. Sisihkan
Siapkan wajan, goreng kentang di minyak panas dengan api sedang.
Demikianlah Resep Kentang Goreng ??homemade, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Kentang Goreng ??homemade diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kentang Goreng ??homemade Dari Elisabeth Febrina Sebayang (Mak Gege) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kentang Goreng ??homemade Dari Elisabeth Febrina Sebayang (Mak Gege) dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/06/resep-kentang-goreng-homemade-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.