Resep Soto ceker ayam oleh Galuh Ajeng Anggraeni
Inilah resep Soto ceker ayam. Resep Soto ceker ayam yang dishare oleh Galuh Ajeng Anggraeni bisa menjadi .
Resep Soto ceker ayam
Porsi:
Bahan-bahan
- Bumbu soto :
- 7 siung bawang merah
- 7 siung bawang putih
- 4 butir kemiri
- Sejumput merica
- 1 sdt garam
- 4 cm kunyit
- 1/2 sdt ketumbar
- ??dihaluskan/ diuleg
- BAHAN TAMBAHAN untuk kuah soto :
- 3 cm lengkuas (digeprek)
- 4 cm jahe (digeprek)
- 2 helai serai (digeprek)
- 3 lembar daun jeruk
- 1 lembar daun salam
- 2 batang daun prei dipotong 1cm
- 2 helai daun seledri
- secukupnya Bawang goreng
- 1/2 kg ceker ayam
- secukupnya Kaldu masako ayam
- Air
- Tambahan untuk sajian :
- Jeruk nipis
- Sambel kemiri (cabe rawit direbus lalu diuleg + kemiri + garam)
- Kecap
- Bawang goreng
- Irisan kubis
- Kecambah (disiram air panas)
Cara Membuat
-
Rebus ceker ayam. Buang air rebusan pertama. Kemudian tambahkan air dan rebus ceker ayam empuk.
-
Kemudian haluskan semua bumbu, lalu tumis sebentar hingga harum.
-
Masukkan bumbu beserta bahan tambahan untuk kuah soto, kedalam rebusan ceker ayam. Tunggu sampai mendidih.
-
Soto ceker ayam siap disajikan dengan tambahan bahan sajian. Selamat mencoba????
Itulah Resep Soto ceker ayam, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Soto ceker ayam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto ceker ayam Karya Galuh Ajeng Anggraeni diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soto ceker ayam Karya Galuh Ajeng Anggraeni dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/06/resep-soto-ceker-ayam-karya-galuh-ajeng.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.