Resep Stik Bawang (Keju) Renyah Tanpa Telur & Santan oleh Ny.Zein
Inilah cara memasak Stik Bawang (Keju) Renyah Tanpa Telur & Santan. Resep Stik Bawang (Keju) Renyah Tanpa Telur & Santan yang ditulis Ny.Zein cukup untuk 1 Toples besar.
Resep Stik Bawang (Keju) Renyah Tanpa Telur & Santan
Porsi: 1 Toples besar
Bahan-bahan
- 125 gr Tepung Terigu
- 125 gr Tepung Tapioka
- 1 sdt baking powder
- 4 siung bawang putih (me: 2 bks bawang bubuk)
- Secukupnya Royco ayam (±2sdt)
- 1 sdt daun seledri cincang (saya g pakai karena g punya)
- Kurleb 150ml Air
- 1 sdm mentega + 1 sdm minyak
- Secukupnya keju parut
- Secukupnya keju parut
- Secukupnya minyak
- 1/2 sdt Ketumbar bubuk (boleh di skip)
Cara Membuat
- Campur semua bahan kering, bumbu dan seledri kedalam wadah
- Panaskan air + mentega + minyak didalam panci (cukup sampai mentega meleleh,jangan sampai mendidih)
- Tuang air kedalam campuran bahan kering sedikit demi sedikit, uleni smpai rata (air nya saya pakai jurus kira2 ya bu,,yang penting adonan bisa digilas aj,jgn smpe lembek) masukkan keju parut kedalam adonan dan uleni lagi smpai rata. (Itu saya bagi dua karena yang setengah saya buat rasa original bawang)
- Gilas adonan smpai tipis (me :manual makanya agak lama prosesnya)
- Mulai potong adonan yg sudah ditipiskan (usahakan panjangnya sama biar rapi)
- Goreng dg api sedang
- Angkat,tiriskan,hidangkan
Itulah Resep Stik Bawang (Keju) Renyah Tanpa Telur & Santan, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Stik Bawang (Keju) Renyah Tanpa Telur & Santan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Stik Bawang (Keju) Renyah Tanpa Telur & Santan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Stik Bawang (Keju) Renyah Tanpa Telur & Santan dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/06/resep-stik-bawang-keju-renyah-tanpa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.