Resep Ceker ayam bumbu pedas oleh Triana_pardana
Dibawah ini adalah resep Ceker ayam bumbu pedas. Resep Ceker ayam bumbu pedas yang dibuat oleh Triana_pardana dapat disajikan .
Resep Ceker ayam bumbu pedas
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg ceker
- 5 siung bawang putih
- 2 buah cabe merah besar
- 5-10 buah cabe rawit
- 2-3 sdm taoco
- 2 sachet saos cabe
- 1 sachet saos tiram
- sesuai selera garam,gula,merica halus
- 1 ruas kunyit
- 1 ruas jahe
- 1 buah jeruk nipis bisa ditambahkan sebagai perasa asam manis
Langkah
Cuci ceker,rebus ceker 20menit dahulu setelah 20menit buang air rebusannya
Bawang putih,cabe besar merah,kunyit,jahe diulek halus
Setelah halus tumis dengan minyak goreng,setelah harum masukkan ceker ayam,kasih air secukupnya,taoco,gula,merica,saos sambal rebus 30menit sampe air susut,biar lebih cepat boleh ditutup wajannya supaya lebih empuk,kesat
Sering dibolak balik supaya bumbu meresap
Setelah susut bisa di beri perasan jeruk nipis..hidangkan ????
Demikianlah tadi Resep Ceker ayam bumbu pedas, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ceker ayam bumbu pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ceker ayam bumbu pedas By Triana_pardana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ceker ayam bumbu pedas By Triana_pardana dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/07/resep-ceker-ayam-bumbu-pedas-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.