Resep Pizza daging dan jamur

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pizza daging dan jamur
  • Resep Pizza daging dan jamur oleh Hezti88

    Berikut ini resep masakan Pizza daging dan jamur. Resep Pizza daging dan jamur yang ditulis Hezti88 bisa disajikan 5 porsi.



    cara membuat Pizza daging dan jamur


    Resep Pizza daging dan jamur


    Porsi: 5 porsi

    Bahan-bahan

    1. 250 gram tepung segitiga biru
    2. 1 sdm peres ragi instan/fermipan
    3. 1 sdm gula
    4. 2 sdm minyak
    5. 150 ml air
    6. Topping :
    7. secukupnya saos pedas manis
    8. 100 gr daging giling
    9. 2 buah bawang bombay rajang tipis
    10. secukupnya oregano
    11. 100 gr jamur kancing
    12. secukupnya keju mozarela
    13. 1 sdm merica
    14. 3 siung bawang putih dihaluskan
    15. secukupnya gula & garam

    Cara Membuat

    1. Campur semua bahan masukan air sedikit dikit uleni sampai kalis. Tutup dengan serbet basah diamkan 45 menit deket magicom biar cepet mengembang, setelah mengembang, kempiskan, ratakan ke atas loyang. diamkan lagi 20 menit
    2. Tumis bawang putih sampai harum, masukan daging, beri air sedikit, masukan jamur merica dan garam aduk sampai matang
    3. Tusuk tusuk adonan pizza dgn garpu lalu olesi dengan saus, berikan daging jamur, bawang bombay basil oregano dan keju mozarela. Panggang 200 dercel selama 20menit



    Itulah tadi Resep Pizza daging dan jamur, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Pizza daging dan jamur diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pizza daging dan jamur diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Pizza daging dan jamur dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/09/resep-pizza-daging-dan-jamur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.