Resep Sate lilit ayam wortel Karya Ellyz Melody

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sate lilit ayam wortel Karya Ellyz Melody
  • Resep Sate lilit ayam wortel oleh Ellyz Melody

    Inilah resep cara membuat Sate lilit ayam wortel. Resep Sate lilit ayam wortel yang ditulis Ellyz Melody bisa disajikan .



    gambar untuk cara membuat Sate lilit ayam wortel


    Resep Sate lilit ayam wortel


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 300 gram daging ayam kampung giling
    2. 6 sdm kelapa parut muda
    3. 1 sdt garam
    4. 13 batang serai dipotong ujungnya dikit lalu cuci bersih
    5. 2 buah wortel diparut halus
    6. 2 batang daun bawang
    7. 5 lembar daun bayam diiris halus tipis
    8. Bumbu  halus:
    9. 5 butir bawang merah
    10. 3 siung bawang putih
    11. 3 buah cabe merah
    12. 1 ruas kencur
    13. 1 ruas jahe
    14. 1 ruas lengkuas
    15. 1 ruas kunyit
    16. 3 butir kemiri sangrai
    17. 1/2 sdt merica
    18. 1/2 sdt ketumbar
    19. 1 batang serai ambil putihnya aja

    Langkah

    1. Goreng semua bumbu halus kecuali ketumbar merica dan sereh hingga harum

    2. Haluskan semua bumbu-bumbu halus termasuk ketumbar merica dan sereh

    3. Ambil sekepal adonan dan tempelkan pada serai sambil dipadatkan. Lakukan hingga adonan habis

    4. Panaskan pemanggang datar, olesi minyak sedikit lalu bakar sate lilit dengan cara dibolal balik semua sisinya agar matang sempurna. Angkat, sajikan bersama sambal matah.




    Demikianlah tadi Resep Sate lilit ayam wortel, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Sate lilit ayam wortel diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sate lilit ayam wortel Karya Ellyz Melody diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Sate lilit ayam wortel Karya Ellyz Melody dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/09/resep-sate-lilit-ayam-wortel-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.