Resep Ayam Panggang Bumbu Rujak ???? oleh Titin Gisa
Dibawah ini adalah resep masakan Ayam Panggang Bumbu Rujak ????. Resep Ayam Panggang Bumbu Rujak ???? yang dibuat oleh Titin Gisa bisa disajikan .
Resep Ayam Panggang Bumbu Rujak ????
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr ayam
- 1 batang serai
- 2 lembar daun salam
- 3 lembar daun jeruk
- 1 ruas lengkuas geprek
- 1 sdm gula merah
- 1 sdm air asam jawa
- 300 ml santan (1sachet santan bubuk+air 300ml)
- 3 sdm minyak goreng untuk menumis
- secukupnya gula, garam, kaldu bubuk
- ?? Bumbu halus ??
- 7 buah cabe merah
- 6 buah bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 2 butir kemiri sangrai
- 1 sdt ketumbar
- ?? Bumbu ungkep ??
- 1 ruas kunyit
- 2 siung bawang putih
- secukupnya garam
- semua bahan bumbu ungkep dihaluskan
Langkah
-
Cuci bersih ayam, lalu lumuri dengan air jeruk dan taburi garam diamkan kurleb 10 menit lalu gosok gosok dan cuci bersih, potong potong sesuai selera.
-
Ungkep ayam bersama bumbu ungkep dan tambahkan air secukupnya masak sampai setengah matang, angkat dan tiriskan.
-
Tumis bumbu halus sampai harum tambahkan serai,daun jeruk,daun salam, gula merah, air asam, lengkuas, garam dan santan aduk rata lalu tambahkan gula dan kaldu bubuk dan ayam, masak hingga ayam empuk dan kuah menyusut, tes rasa, lalu angkat.
-
Bakar ayam menggunakan teflon/arang sebentar lalu bolak balik sambil diolesi sisa bumbu, angkat.
-
Ayam bakar siap dihidangkan, Selamat mencoba.
Itulah Resep Ayam Panggang Bumbu Rujak ????, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ayam Panggang Bumbu Rujak ???? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Panggang Bumbu Rujak ???? - Titin Gisa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Panggang Bumbu Rujak ???? - Titin Gisa dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/10/resep-ayam-panggang-bumbu-rujak-titin.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.