Resep Bolu Kukus Ketan Hitam oleh Windhu Putri Diniati
Berikut ini resep cara membuat Bolu Kukus Ketan Hitam. Resep Bolu Kukus Ketan Hitam yang dishare oleh Windhu Putri Diniati dapat disajikan .
Resep Bolu Kukus Ketan Hitam
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gram tepung ketan hitam
- 200 gram gula pasir
- 5 butir telur
- 1 sdt SP
- 150 cc minyak goreng
- 125 gram margarin cair
- Margarin untuk olesan
Cara Membuat
- Kocok telur, gula dan SP sampai mengembang.
- Masukkan minyak goreng dan margarin cair.
- Masukkan tepung ketan hitam, lalu aduk sampai rata. Tuangkan ke dalam loyang.
- Kukus ke dalam dandang yang sudah mendidih kurleb 45 menit.
Demikianlah tadi Resep Bolu Kukus Ketan Hitam, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bolu Kukus Ketan Hitam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Kukus Ketan Hitam diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Kukus Ketan Hitam dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/10/resep-bolu-kukus-ketan-hitam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.