Resep Ayam Rica-rica Khas Manado oleh Dapur Adis
Dibawah ini adalah cara membuat Ayam Rica-rica Khas Manado. Resep Ayam Rica-rica Khas Manado yang ditulis Dapur Adis bisajadi .
Resep Ayam Rica-rica Khas Manado
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ekor ayam
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 3 butir kemiri sangrai
- 7 buah cabe rawit
- 10 buah cabe merah keriting
- 1 ruas jari jahe
- 1 ruas jari lengkuas
- 5 lembar daun jeruk
- 2-3 batang serai
- 1 lembar daun pandan
- 1 sdt garam
- 1 sdt gula
- secukupnya Merica
- 250 ml air
- 1-2 ikat daun kemangi
- 1 sdm perasan jeruk nipis
- Minyak goreng untuk menumis dan menggoreng
Cara Membuat
- Goreng ayam hingga kuning ke emsan, tidak perlu terlalu kering
- Blender bawang merah, bawang putih, kemiri, cabe keriting, cabe rawit, tapi jangan terlalu halus.
- Tiriskan ayam goreng yang sudah matang.
- Masukkan 2 sdm minyak goreng untuk menumus, masukkan bumbu halus
- Tambahkan, jahe, lengkuas, daun jeruk, serai, daun pandan. Aduk merata.
- Masukkan ayam yang sudah di goreng, aduk merata.
- Setelah rata tambahkan garam, gula dan merica. Aduk kembali
- Tambahkan air 250ml.
- Diamkan hingga bumbu meresap selama 10-15 menit
- Tambahkan daun kemangi secukupnya sesuai selera, lalu aduk merata
Demikianlah tadi Resep Ayam Rica-rica Khas Manado, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ayam Rica-rica Khas Manado diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Rica-rica Khas Manado diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Rica-rica Khas Manado dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/11/resep-ayam-rica-rica-khas-manado.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.