Resep Chocolava cake kukus oleh Heryani Yanie
Inilah resep Chocolava cake kukus. Resep Chocolava cake kukus yang dibuat oleh Heryani Yanie dapat disajikan .
Resep Chocolava cake kukus
Porsi:
Bahan-bahan
- 5 sdm tepung terigu
- 5 butir telur
- 4 sdm margarin
- 5 sdm gula pasir
- 200 gram coklat batangan
- 5 sdm coklat bubuk
- 2 sachet susu kental manis coklat
- secukupnya vanili
- secukupnya margarin untuk olesan cetakan
Langkah
-
Lelehkan coklat batangan bersama margarin lalu dinginkan
-
Kocok telur gula pasir dan vanili hingga mengembang lalu masukan tepung terigu dan coklat bubuk sedikit demi sedikit sampai habis
-
Lalu masukan lelehan coklat dan susu kental manis coklat sambil di aduk
-
Tuang kedalam cetakan yg sudah doles margarin lalu kukus 7-8 menit, angkat dan keluarkan dari cetakan
-
Siap dihidangkan
Itulah tadi Resep Chocolava cake kukus, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Chocolava cake kukus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Chocolava cake kukus - Heryani Yanie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Chocolava cake kukus - Heryani Yanie dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/11/resep-chocolava-cake-kukus-heryani-yanie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.