Resep Okra tumis terasi oleh Mrs Ipin
Berikut ini resep memasak Okra tumis terasi. Resep Okra tumis terasi yang ditulis Mrs Ipin cukup untuk 2 porsi.
Resep Okra tumis terasi
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- okra
- 5 siung bawang putih
- 2 siung bawang putih
- 5 buah cabe rawit
- secukupnya terasi
- air
- gula
- garam
- penyedap jamur
- minyak utk menumis
Langkah
Potong-potong okra.. lalu cuci dan tiriskan.
Potong-potong bawang merah, bawang putih, dan cabe.
Karna ini gak di ulek, jdi terasinya aku larutin dengan air, biar gak ngegumpal pas dimasak
Panaskan minyak goreng secukupnya.. lalu tumis bawang putih, bawang merah dan cabe. lalu masukin terasi yang sudah dilarutkan tadi dan dilanjutkan dengan memasukan okra yang sudah bersih. tambah kan garam, gula dan penyedap jamur. koreksi rasa dan masak sampai dirasa matang
Okra tumis terasi ready to serve
Itulah tadi Resep Okra tumis terasi, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Okra tumis terasi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Okra tumis terasi By Mrs Ipin diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Okra tumis terasi By Mrs Ipin dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/11/resep-okra-tumis-terasi-by-mrs-ipin.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.