Resep Omelet Mie Bayam (mpasi16bln) oleh Wulandary Malik
Berikut ini cara memasak Omelet Mie Bayam (mpasi16bln). Resep Omelet Mie Bayam (mpasi16bln) yang dishare oleh Wulandary Malik bisa menjadi .
Resep Omelet Mie Bayam (mpasi16bln)
Porsi:
Bahan-bahan
- Segenggam mie bayam merk javara(hancurkan kecil2)
- 1 sdm daging sapi giling
- Sedikit wortel potong dadu kecil2(parut juga boleh)
- 1 butir telur ayam kampung
- Sedikit sea salt
- Sedikit lada
- Sedikit saus tiram
- 1 siun bawang putih cincang halus dan sedikit bawang bombay
- 1 sdm margarin
Cara Membuat
- Rebus mie sampai lembek lalu potong kecil2,sisihkan
- Panaskan wajan masukan minyak,tumis dou bawang sampai harum
- Masukan daging sapi dan wortel,masak sampai berubah warna
- Di wadah lain kocok telur,masukan sea salt,saus tiram dan lada lalu masukan mie yg di rebus dan sudah di pot2 kecil tadi terakhir masukan tumisan daging tadi
- Panaskan wajan masukan margarin,tunggu sampai mencair lalu masukan kocokan telur dan mi tadi,masak sampai mateng lalu balim perlahan agar tdk hancur
- Setelang matang angkat sajikan
- Boleh juga di makan pakai nasi,tapi fairuz mkn nya ini ajah biar ga bosen makan nasi
Demikianlah tadi Resep Omelet Mie Bayam (mpasi16bln), Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Omelet Mie Bayam (mpasi16bln) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Omelet Mie Bayam (mpasi16bln) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Omelet Mie Bayam (mpasi16bln) dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/11/resep-omelet-mie-bayam-mpasi16bln.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.