Resep Oseng baby cumi asin tomat & cabe hijau Karya bunbunakirakenji

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Oseng baby cumi asin tomat & cabe hijau Karya bunbunakirakenji
  • Resep Oseng baby cumi asin tomat & cabe hijau oleh bunbunakirakenji

    Berikut ini adalah resep memasak Oseng baby cumi asin tomat & cabe hijau. Resep Oseng baby cumi asin tomat & cabe hijau yang ditulis bunbunakirakenji bisa jadi .



    resep lengkap untuk Oseng baby cumi asin tomat & cabe hijau


    Resep Oseng baby cumi asin tomat & cabe hijau


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/2 kg cumi asin (sy selalu pakai baby cumi)
    2. 4 butir bawang merah, iris tipis
    3. 4 butir bawang putih, iris tipis
    4. 5 buah tomat hijau kecil, potong bagi 4
    5. 5 cabai hijau besar, iris tipis miring
    6. 5 cabai merah kecil, iris tipis miring
    7. 5 cabai jawa (cabai gendot) tidak usah diiris
    8. secukupnya Gula pasir
    9. secukupnya Merica
    10. 2 lembar daun jeruk
    11. 1 lembar daun salam
    12. 1 batang daun bawang, iris tipis

    Langkah

    1. Cuci bersih cumi, lalu siram & rendam sktr 5-10 mnt dengan air panas.

    2. Stlh itu tiriskan. Jika msh ada cumi yg agak besar boleh dipotong lbh kecil lg.

    3. Goreng cumi smp harum tp jgn terlalu matang. Lalu sisihkan.

    4. Tumis bawang merah & bawang putih smp harum.

    5. Masukkan tomat & 3 jenis cabai.

    6. Tambahkan gula pasir & merica.

    7. Masukkan cumi yg sudah digoreng tadi. Aduk rata.

    8. Tambahkan daun jeruk & daun salam. Aduk kembali.

    9. Tes rasa. Stlh ok, masukkan irisan daun bawang.

    10. Siap disajikan...




    Demikianlah Resep Oseng baby cumi asin tomat & cabe hijau, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Oseng baby cumi asin tomat & cabe hijau diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oseng baby cumi asin tomat & cabe hijau Karya bunbunakirakenji diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Oseng baby cumi asin tomat & cabe hijau Karya bunbunakirakenji dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/11/resep-oseng-baby-cumi-asin-tomat-cabe.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.