Resep Ayam terong sambal pecak (no minyak) oleh qoriamalia
Inilah resep masakan Ayam terong sambal pecak (no minyak). Resep Ayam terong sambal pecak (no minyak) yang ditulis qoriamalia bisa disajikan .
Resep Ayam terong sambal pecak (no minyak)
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 buah terong ungu
- 125 gr dada ayam
- 5 cabai merah
- 7 cabai rawit merah
- 4 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- sedikit jahe
- secukupnya gula merah
- secukupnya garam
- 1 sdm perasan jeruk limau
- secukupnya lada
Cara Membuat
- Iris terong kemudian beri lada dan garam, marinasi sebentar
- Panggang terong di teflon / pan hingga lunak dan matang
- Sambil memanggang terong Iris2 dada ayam, kemudian marinasi dengan lada dan garam. Lalu panggang di atas teflon
- Siapkan bawang merah,bawang putih, jahe dan cabai Kemudian panggang juga di teflon hingga kecoklatan.
- Tumbuk bumbu hingga halus, tambahkan gula garam dan air jeruk limau. Tes rasa.
- Kemudian campurkan sambal dengan ayam dan terong. Ayam terong sambal pecak siap di hidangkan
Demikianlah tadi Resep Ayam terong sambal pecak (no minyak), Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Ayam terong sambal pecak (no minyak) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam terong sambal pecak (no minyak) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam terong sambal pecak (no minyak) dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/12/resep-ayam-terong-sambal-pecak-no-minyak.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.