Resep Bolen Pisang ??

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bolen Pisang ??
  • Resep Bolen Pisang ?? oleh Anin Damanti

    Dibawah ini adalah resep memasak Bolen Pisang ??. Resep Bolen Pisang ?? yang ditulis Anin Damanti dapat disajikan .



    resep lengkap untuk Bolen Pisang ??


    Resep Bolen Pisang ??


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 lembar puff pastry instan
    2. 3 buah pisang
    3. 1/2 balok keju cheddar
    4. 1/2 balok DCC
    5. 1 butir kuning telur
    6. secukupnya Chocochips
    7. Almond slice secukupnya

    Cara Membuat

    1. Keluarkan puff pastry dan biarkan lunak pada suhu ruang.
    2. Tabur terigu pada puff pastry instan, lalu gilas sampai merata dan jgn terlalu tipis.
    3. Bagi menjadi 4 bagian, kalau ingin umuran lebih kecil bisa 6 bagian ya, sesuai selera aja.
    4. Isi pisang, keju, dan DCC yg telah dipotong² kotak lalu lipat seperti bentuk amplop.
    5. Olesi loyang dgn margarin lalu tata bolen kemudian olesi kuning telur diatasnya dan beri taburan chocochips atau almond slice.
    6. Panggang pada suhu 200°C selama 25-30 menit, sesuaikan oven masing² ya.



    Demikianlah tadi Resep Bolen Pisang ??, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Bolen Pisang ?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolen Pisang ?? diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Bolen Pisang ?? dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/12/resep-bolen-pisang_16.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.