Resep Pecak ikan mas bumbu kacang

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pecak ikan mas bumbu kacang
  • Resep Pecak ikan mas bumbu kacang oleh dewi rosita

    Inilah cara memasak Pecak ikan mas bumbu kacang. Resep Pecak ikan mas bumbu kacang yang dishare oleh dewi rosita cukup untuk 3 ekor ikan.



    resep masakan Pecak ikan mas bumbu kacang


    Resep Pecak ikan mas bumbu kacang


    Porsi: 3 ekor ikan

    Bahan-bahan

    1. 1 kg ikan mas
    2. 1 bh jeruk nipis utk rendam ikan
    3. Garam utk rendam ikan
    4. Bumbu halus :
    5. 1/4 kacang tanah, goreng
    6. Cabe rawit merah (sesuai selera)
    7. Cabe merah keriting (sesuai selera)
    8. 10 siung Bawang merah
    9. 1 ruas jahe
    10. secukupnya Air asam jawa
    11. secukupnya garam & penyedap rasa
    12. 1 bh Jeruk limo

    Cara Membuat

    1. Lumuri ikan mas dgn jeruk nipis/cuka & garam. Diamkan sekitar 10 menit. Cuci bersih. Tiriskan
    2. Goreng ikan mas sampai matang (sesuai selera). Sisihkan
    3. Goreng Cabe & bawang hingga layu. Lalu haluskan cabe, garam, bawang merah, jahe dan kacang. (bumbu di ulek kasar ya, jgn di blender).
    4. Beri air asam jawa dan penyedap rasa
    5. Pindahkan bumbu yg sdh dihaluskan ke mangkok, siram dgn air panas, aduk rata.
    6. Taruh ikan mas goreng ke piring, siram dgn bumbu kacang. Beri air jeruk limo diatas bumbu.
    7. Siap dinikmati



    Demikianlah Resep Pecak ikan mas bumbu kacang, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Pecak ikan mas bumbu kacang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pecak ikan mas bumbu kacang diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pecak ikan mas bumbu kacang dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/12/resep-pecak-ikan-mas-bumbu-kacang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.