Resep Oseng Oseng BaTeLie (Bakso, Telor Puyuh dan Brokolie)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Oseng Oseng BaTeLie (Bakso, Telor Puyuh dan Brokolie)
  • Resep Oseng Oseng BaTeLie (Bakso, Telor Puyuh dan Brokolie) oleh Dewi Dhew

    Dibawah ini adalah cara memasak Oseng Oseng BaTeLie (Bakso, Telor Puyuh dan Brokolie). Resep Oseng Oseng BaTeLie (Bakso, Telor Puyuh dan Brokolie) yang dibuat oleh Dewi Dhew cukup untuk .



    resep lengkap untuk Oseng Oseng BaTeLie (Bakso, Telor Puyuh dan Brokolie)


    Resep Oseng Oseng BaTeLie (Bakso, Telor Puyuh dan Brokolie)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 bungkus Pentol (me : merk benardi)
    2. 1/4 Telur Puyuh (me : telur puyuh yg mentah)
    3. 1 buah Brokolie
    4. 5 siung Bawang putih
    5. 6 siung bawang merah
    6. 5 biji cabe rawit
    7. 2 helai daun salam
    8. Sedikit gula, garam, saori, kecap, air dan penyedap rasa

    Cara Membuat

    1. Rebus telur puyuh sampai masak. Lalu bersihkan kulitnya dan sisihkan
    2. Potong2 bakso sesuai selera. Iris2 juga bawang merah dan bawang putih. Iris jg brokolie sesuau selera ya moms.
    3. Siapkan wajan beri sedikit minyak goreng tumis cabe, bawang merah dan bawang putih sampai harum, masukan daun salam. Lalu masukkan sedikit air masukkan saori, kecap, garam, gula dan penyedap rasa. Koreksi rasa.
    4. Masukkan irisan brokolie, tunggu sampai layu. Lalu masukkan bakso dan telur puyuhnya aduk sampai rata. Tunggu sampai air menyusut angkat lalu sajikan ya moms.
    5. Happy cooking moms??



    Demikianlah Resep Oseng Oseng BaTeLie (Bakso, Telor Puyuh dan Brokolie), Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Oseng Oseng BaTeLie (Bakso, Telor Puyuh dan Brokolie) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oseng Oseng BaTeLie (Bakso, Telor Puyuh dan Brokolie) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Oseng Oseng BaTeLie (Bakso, Telor Puyuh dan Brokolie) dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/01/resep-oseng-oseng-batelie-bakso-telor.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.