Resep Terong ungu balado oleh monica purba
Inilah cara memasak Terong ungu balado. Resep Terong ungu balado yang ditulis monica purba bisa disajikan .
Resep Terong ungu balado
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr terung ungu
- 50 gr ikan teri medan yg sudah digoreng
- 1 papan petai (jika suka)
- 50 gr cabai merah
- 5 siung bw merah
- 3 siung bw putih
- 2 buah tomat
- 10 cabai rawit buat taburan
- minyak untuk menggoreng
- garam
Cara Membuat
- Siapkan terung ungu dan belah dua.kmdn dipotong potong 10 cm Goreng terong dengan api yg kecil, sebentar saja. Tips; goreng dahulu bagian yg ungu, kmdn boleh dibalik. Tujuannya agar nanti warna ungunya tidak menghitam. S3hingga tetap terliat s3gar
- Giling semua bumbu kecuali cabai rawit dan petai
- Tumis bumbu, setelah wangi dan air tomat menyusut, bubuhkan garam, petai dan cabe rawit. Matikan api kompor, tambahkan terong dan ikan teri goreng. Sajikan
Demikianlah tadi Resep Terong ungu balado, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Terong ungu balado diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Terong ungu balado diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Terong ungu balado dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/01/resep-terong-ungu-balado.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.