Resep Candil Ketan oleh Rany Anya
Dibawah ini adalah resep cara membuat Candil Ketan. Resep Candil Ketan yang dibuat oleh Rany Anya bisa disajikan .
Resep Candil Ketan
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr tepung ketan putih
- secukupnya Air
- Sejumput garam
- 2 lembar daun pandan
- Santan dari 1/2 butir kelapa
- 3 keping gula merah (sesuai selera)
- 2 buah ubi, potong2
- Pewarna makanan
Cara Membuat
- Campur tepung dan garam, Uleni tepung dengan air sedikit demi sedikit sampai kalis dan bisa dibentuk (tidak lembek dan tidak keras)
- Lalu bagi beberapa bagian kemudian beri pewarna sesuai selera, ambil sedikit adonan dan bulatkan kecil2, lakukan sampai habis
- Rebus air, gula, daun pandan sampai mendidih, kemudian masukkan potongan ubi, dan masukkan bulatan2 candil...setelah mendidih masukkan santan...aduk perlahan supaya santan tidak pecah...masak sampai ubi dan candil matang
Itulah Resep Candil Ketan, Semoga berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Candil Ketan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Candil Ketan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Candil Ketan dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/03/resep-candil-ketan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.