Resep Sate Taichan Kulit dan Daging Ayam oleh Astri Wulandari
Berikut ini adalah cara membuat Sate Taichan Kulit dan Daging Ayam. Resep Sate Taichan Kulit dan Daging Ayam yang dishare oleh Astri Wulandari bisa disajikan .
Resep Sate Taichan Kulit dan Daging Ayam
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 grm Dada ayam potong dadu
- 250 grm kulit ayam rebus sebentar lalu potong dadu
- 4 buah jeruk nipis
- secukupnya Garam
- secukupnya Kaldu ayam
- Bahan Kuah Sambal
- 150 grm cabai rawit merah
- 6 Siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- secukupnya Garam
- secukupnya Gula
- secukupnya Kaldu ayam bubuk
Cara Membuat
- Bersihkan dada ayam lalu beri jeruk nipis, potong dadu dan beri kaldu ayaml
- Selanjutnya rebus kulit ayam, fungsinya biar lebih mudah menusuk kulit ke tusuk sate jika sudah semua sisihkan
- Tusuk tusuk dada ayam kurang lebih 3-4 potong daging ayam sampai habis dan sisihkan
- Bumbu cabai rebus cabai bawang putih dan bawang merah setelah mendidih haluskan lalu beri garam gula dan kaldu ayam lalu bumbu cabai siap digunakan
- Bakar sate sampai matang lalu sajikan dengan bumbu sambal dan beri sedikit perasan jeruk nipis
- Satai taichan siap di santap
Demikianlah Resep Sate Taichan Kulit dan Daging Ayam, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sate Taichan Kulit dan Daging Ayam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sate Taichan Kulit dan Daging Ayam diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sate Taichan Kulit dan Daging Ayam dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/03/resep-sate-taichan-kulit-dan-daging-ayam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.