Resep Bubur manado sederhana By Ajenk Tresnantika

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bubur manado sederhana By Ajenk Tresnantika
  • Resep Bubur manado sederhana oleh Ajenk Tresnantika

    Berikut ini cara memasak Bubur manado sederhana. Resep Bubur manado sederhana yang dishare oleh Ajenk Tresnantika cukup untuk .



    gambar untuk resep Bubur manado sederhana


    Resep Bubur manado sederhana


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gram beras + air bersih 3 gelas
    2. 1/4 kg wortel
    3. 1 ikat bayam/kangkung
    4. 2 buah jagung muda
    5. 2 buah telur
    6. 1 bungkus masako/royko sapi
    7. secukupnya garam
    8. 1/4 sendok teh merica
    9. kaldu ayam 1 liter (jika mau lebih gurih)
    10. bahan tambahan:
    11. sambal ijo
    12. hati ayam bumbu kecap
    13. bawang daun diiris

    Langkah

    1. Pertama tama beras dicuci bersih, kemudian masukan air bersih 3 gelas kemudian masak hingga setengah matang dengan cara diaduk terus

    2. Siapkan bahan bahan pelengkap : air kaldu, wortel yg sudah dipotong dadu, jagung yg sudah diserut. Setelah semua dicuci dan bersih masukan kedalam beras setengah matang kemudian aduk terus sampe empuk. Baru masukan sayuran hijaunya (kangkung/bayam yg sudah dipetik daunnya) disertai dengan semua bumbu tadi.

    3. Setelah sayuran agak matang masukan pula telur. Kemudian aduk rata hingga menjadi bubur dan kental (tidak encer) Banyak diaduk bubur semakin bagus kualitasnya.

    4. Setelah selesai dimasak sajikan dengan potongan hati ayam dan bawang daun diatasnya. Bisa juga ditambahkan sambel ijo dan kerupuk sesuai selera yc mom...

    5. Bubur manado sederhana siap disajikan..semoga suka yc mom




    Demikianlah tadi Resep Bubur manado sederhana, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bubur manado sederhana diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur manado sederhana By Ajenk Tresnantika diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Bubur manado sederhana By Ajenk Tresnantika dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/04/resep-bubur-manado-sederhana-by-ajenk.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.