Resep Kerapu Steam oleh Hilda Noviyani
Berikut ini resep masakan Kerapu Steam. Resep Kerapu Steam yang ditulis Hilda Noviyani dapat disajikan .
Resep Kerapu Steam
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 ekor kerapu
- 2 ruas jahe iris panjang
- 5 siung bawang putih iris panjang
- 1 buah bawang bombay iris panjang
- 2 buah cabe merah iris melintang
- 1 buah tomat iris panjang
- 1 sdm minyak wijen
- 1 sdm saos tiram
- secukupnya gula garam
- 300 ml air
- pengental : 2 sdm maizena + 4 sdm air aduk rata
- 1 buah jeruk nipis
Cara Membuat
- Cuci bersih kerapu, buang insang kotoran dan sisiknya. beri air jeruk nipis dan garam sisihkan
- Bumbu yang sudah diiris2 masukan kewajan, tambahkan air didihkan
- Masukan ikan kerapu kedalam wajan
- Tambahkan kedalam wajan minyak wijen, saos tiram, gula, garam koreksi rasa, nasukan campuran maizena kedalam wajan, masak sampai air mendidih dan ikan masak
- Angkat sajikan beri taburan daun bawang seledri (boleh diskip)
Itulah Resep Kerapu Steam, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kerapu Steam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kerapu Steam diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kerapu Steam dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/04/resep-kerapu-steam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.