Resep Kue cubit sederhana oleh gita
Dibawah ini adalah resep memasak Kue cubit sederhana. Resep Kue cubit sederhana yang dishare oleh gita bisa disajikan 1 porsi.
Resep Kue cubit sederhana
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 2 sdm tepung terigu
- 1 sdm gula halus (manisnya optional ya)
- 1 sdt baking soda
- 1/2 sdt vanili
- 1 butir telur ayam kecil
- Mentega untuk olesan
- Mesis (optional)
Cara Membuat
- Campur tepung, vanili, baking soda dan gula halus lalu aduk sebentar
- Tambahkan telur pada campuran tepung tsb dan aduk hingga rata dan tidak ada gumpalan tepung
- Oleskan mentega pada loyang cetakan kue lumpur
- Masukan adonan kedalam loyang yg sudah panas menggunakan api kecil dan tunggu hingga kecoklatan
- Jika suka, tambahkan mesis diatasnya dan balik, tunggu hingga matang
Itulah tadi Resep Kue cubit sederhana, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Kue cubit sederhana diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue cubit sederhana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue cubit sederhana dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/04/resep-kue-cubit-sederhana.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.