Resep Roti tawar lembut

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Roti tawar lembut
  • Resep Roti tawar lembut oleh Ria

    Dibawah ini adalah resep Roti tawar lembut. Resep Roti tawar lembut yang ditulis Ria cukup untuk .



    gambar untuk cara membuat Roti tawar lembut


    Resep Roti tawar lembut


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gr tepung terigu
    2. 10 gr susu bubuk
    3. 30 gr mentega
    4. 40 gr gula pasir
    5. 1 butir telur (kocok lepas)
    6. 100 ml susu cair (saya ultra)
    7. 4 gr ragi instan
    8. Pewarna kuning, coklat, hijau

    Cara Membuat

    1. Campur tepung terigu,susu bubuk,gula pasir,mentega,ragi,telur. Aduk rata.
    2. Tuang susu cair sedikit demi sedikit ke dalam adonan tepung.
    3. Uleni sampai kalis.
    4. Tutup adonan dengan kain selama kurang lbh 1 jam
    5. Bagi menjadi 3 bagian, beri pewarna,
    6. Susun dalam loyang. Tutup kembali lbh kurang setgh jam.
    7. Beri olesan dg kuning telur. Panggang kbh kurang 20 menit.
    8. Angkat, olesi atasnya dg mentega.



    Demikianlah tadi Resep Roti tawar lembut, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Roti tawar lembut diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti tawar lembut diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Roti tawar lembut dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/04/resep-roti-tawar-lembut.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.