Resep Steak Homemade oleh Nessya
Berikut ini adalah resep memasak Steak Homemade. Resep Steak Homemade yang dishare oleh Nessya bisa jadi .
Resep Steak Homemade
Porsi:
Bahan-bahan
- 300 gr daging sapi khas dalam
- sayur pelengkap sesuai selera:
- 2 buah Kentang
- 1 buah wortel
- 5 buah buncis
- 1 jagung manis di pipil (atau bisa juga beli sayuran siap saji (frozen food)
- bahan lumuran daging:
- 1 sdm kecap inggris
- 1 sdm kecap manis
- 1/2 sdt garam
- 1 sdt lada putih
- 2 sdm minyak wijen
- bahan saus:
- 100 gr saos bbq kemasan (del monte)
- 1 sdm margarin
- 1 sdm saos tomat
- 2 siung bawang putih
- 1 sdm kecap inggris
- 1 sdt lada hitam
- sedikit oregano untuk aroma
Langkah
-
Potong daging sesuai selera kalau saya hanya di potong 2. Tusuk2 dengan garpu atau di geprek2. Lumuri daging dengan bahan lumuran. Diamkan kurang lebih 1 jam di dalam kulkas agar bumbu meresap.
-
Sambil menunggu daging meresap, masak saos nya. Cincang bawang putih, tumis hingga harum dengan margarin atau minyak sayur. Masukkan saos bbq Del Monte di susul bahan lainnya. Sisihkan
-
Potong sayuran pelengkap sesuai selera, rebus dan sisihkan. untuk kentang, saya potong lalu goreng hingga matang.
-
Setelah 1 jam, keluarkan daging dan langsung panggang diatas teflon dengan api sedang, sambil di bolak balik. Sesuai tingkat kematangan yang diinginkan atau dimasak dengan cara barbeque. Sajikan dengan saos, taburi atasnya dengan lada hitam dan sajikan dengan sayuran pelengkap.
-
Steak siap disantap. Selamat mencoba :)
Demikianlah tadi Resep Steak Homemade, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Steak Homemade diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Steak Homemade Kiriman dari Nessya diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Steak Homemade Kiriman dari Nessya dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/04/resep-steak-homemade-kiriman-dari-nessya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.