Resep Tumis udang sayur pedas manis oleh MiLa Ithul Minthul
Berikut ini adalah resep Tumis udang sayur pedas manis. Resep Tumis udang sayur pedas manis yang dibuat oleh MiLa Ithul Minthul dapat disajikan .
Resep Tumis udang sayur pedas manis
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 bungkus udang
- 1 bungkus bunga kol(isi nya ada 2 buah wortel dlm 1 bungkusnya)
- 2 siung bawang putih
- 1/2 buah Bawang bombay
- 7 buah cabe rawit (sesuai selera ya moms)
- 2 sdm saus tomat
- 1 sdm saus pedas manis
- sesuai selera Gula..garam..merica .
- 1 sdt kecap asin
- Sedikit minyak untuk menumis??
- 1 gelas air
- 1 sdm tepung maizena larutkan
Cara Membuat
- Kupas udang,buang kepala sma ekornya...cuci bersih
- Goreng sebentar udangnya.(sebentar aja moms jgn lama2 yaa...asal berubah warna aja ya)
- Potong2 wortel dan bunga kol sesuai selera
- Cincang bawang merah.bawang bombai.cabe rawit
- Panaskan minyak masukan bumbu tumis hingga harum masukan sayurannya ya
- Lihat jika sayuran sudah mau matang masukan udangnya...tambahkan air... saus tomat..saus pedas manis..kecap asin...gulgar merica..aduk sampai matang
- Terakhir masukan larutan tepung maizena...aduk sebentar....matang angkat...
- Taaaraaaa tumis udang sayur pedas manis sudah siap santaap????
Demikianlah Resep Tumis udang sayur pedas manis, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Tumis udang sayur pedas manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis udang sayur pedas manis diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis udang sayur pedas manis dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/04/resep-tumis-udang-sayur-pedas-manis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.