Resep Miso chicken steak kilat ?? Karya Elisa F.

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Miso chicken steak kilat ?? Karya Elisa F.
  • Resep Miso chicken steak kilat ?? oleh Elisa F.

    Berikut ini resep memasak Miso chicken steak kilat ??. Resep Miso chicken steak kilat ?? yang ditulis Elisa F. bisa menjadi 1 porsi.



    bahan dan cara membuat Miso chicken steak kilat ??


    Resep Miso chicken steak kilat ??


    Porsi: 1 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 potong paha ayam fillet, bagian paha (atas-bawah)
    2. 1 sdm miso merah dan putih, cairkan dg air hingga seperti saus
    3. sayur untuk pelengkap:
    4. sesuai selera sawi, bayam, buncis, wortel, dsb

    Langkah

    1. Olesi ayam dengan saus miso secukupnya, biarkan 10-30 menit di wadah kedap udara

    2. Panaskan teflon, masak ayam selama 5-7 menit tiap sisi dengan api besar-sedang. Masukkan ayam dengan posisi kulit berhadapan dengan teflon terlebih dahulu. Minyak yang keluar akan digunakan untuk memasak sisi baliknya.

    3. Terus masak sambil dibubuhi saus miso. Ayam bisa diangkat ketika permukaan cukup gosong dan terkaramelisasi.

    4. Setelah ayam matang dan diangkat, masukkan sayur pelengkap ke teflon yang sama. Biar sayur menyerap rasa cukup dari "sisa" dan sari ayam yang tersisa.

    5. Sajikan dengan taburan wijen sangrai dan daun bawang. ???? mau lebih kenyang, bisa tambahkan kentang atau ubi rebus.




    Demikianlah Resep Miso chicken steak kilat ??, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Miso chicken steak kilat ?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Miso chicken steak kilat ?? Karya Elisa F. diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Miso chicken steak kilat ?? Karya Elisa F. dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/05/resep-miso-chicken-steak-kilat-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.