Resep Nugget Tahu Ubi Ungu

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nugget Tahu Ubi Ungu
  • Resep Nugget Tahu Ubi Ungu oleh Rulya Salsabela

    Berikut ini cara membuat Nugget Tahu Ubi Ungu. Resep Nugget Tahu Ubi Ungu yang dibuat oleh Rulya Salsabela dapat disajikan .



    bahan dan cara membuat Nugget Tahu Ubi Ungu


    Resep Nugget Tahu Ubi Ungu


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 8 buah tahu (haluskan, buang air nya)
    2. 2 buah ubi ungu ukuran sedang (kukus, haluskan)
    3. 100 gr udang kecil (haluskan)
    4. 1 butir telur
    5. 50 gr tepung maizena
    6. 50 gr tepung terigu
    7. 500 gr tepung panir
    8. 5 siung bawang putih (giling)
    9. 5 buah bawang merah (giling)
    10. 1 Batang bawang prei dan seledri (cincang halus)
    11. Secukupnya merica bubuk
    12. Secukupnya garam

    Cara Membuat

    1. Campurkan ubi ungu, udang dan tahu yang sudah dihaluskan. Masukkan telur, tepung maizena, tepung terigu,garam dan merica. Aduk2 hingga tercampur rata
    2. Masukkan lagi bawang yang sudah di giling tadi dan irisan bawang prei dan daun seledri. Aduk kembali hingga tercampur rata
    3. Masukkan ke dalam wadah atau cetakan untuk mengukus. Kukus sebentar sampai adonan nugget mengeras
    4. Potong2 nugget sesuai selera. Kemudian celupkan pada kuning telur dan bulirkan ke tepung panir
    5. Goreng hingga nugget berubah warna menjadi kecoklatan
    6. Angkat dan tiriskan. Nugget tahu ubi ungu siap disajikan.. ???



    Demikianlah Resep Nugget Tahu Ubi Ungu, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Nugget Tahu Ubi Ungu diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nugget Tahu Ubi Ungu diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nugget Tahu Ubi Ungu dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/05/resep-nugget-tahu-ubi-ungu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.