Resep Tim patin dan selada air oleh Dhian Kurnia Wati
Inilah cara memasak Tim patin dan selada air. Resep Tim patin dan selada air yang ditulis Dhian Kurnia Wati bisa jadi 1 porsi.
Resep Tim patin dan selada air
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 2 potong ikan patin
- 1 ikat selada air
- 5 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 5 bh cabe rawit
- 1/2 sdt garam
- 1 sdm minyak
Langkah
-
Cuci bersih ikan dan selada air
-
Potong cacah bawang putih bawang merah cabe rawit
-
Tumis bumbu sampai harum masukkan air 1/4gelas sampai mendidih masukkan ikan patin, tim sampe air menyusut
-
Setelah air menyusut masukkan selada air. Aduk2 hingga selada air layu.
-
Setelah uap panas nya hilang,pisahkan ikannya, lalu selada air nya beri garam 1/2 sdt aduk rata..
-
Siap sajikan
-
PS : untuk diet sebaiknya jgn pake garam. Tapi apalah arti makannan tanpa garam, baca di beberapa artikel,penggunaan garam yg benar yaitu ketika masakan sudah matang dan uap panas nya dmsdh hilang atau makanan sudah dingin.. saya sih percaya aja sm artikel ini.. itung2 usaha.. hehe..
Itulah Resep Tim patin dan selada air, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tim patin dan selada air diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tim patin dan selada air Dari Dhian Kurnia Wati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tim patin dan selada air Dari Dhian Kurnia Wati dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/06/resep-tim-patin-dan-selada-air-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.