Resep Chicken Blackpepper oleh Ara
Berikut ini cara memasak Chicken Blackpepper. Resep Chicken Blackpepper yang ditulis Ara bisa menjadi .
Resep Chicken Blackpepper
Porsi:
Bahan-bahan
- 2-3 ons daging ayam potong kecil
- 1 buah paprika
- 2 ons brokoli (jika ada)
- Bumbu untuk menumis:
- 1/2 siung bawang bombay
- 4-5 siung bawang putih
- 1/2 ruas jahe
- Saos lada hitam (secukupnya)
- Saos tiram
- Bumbu untuk daging:
- 2 sdm kecap manis
- 2 sdm saos tiram
- 4 siung bawang putih
- Merica bubuk (secukupnya)
- 2 buah jeruk nipis
Cara Membuat
- Cuci bersih daging, beri jeruk nipis agar tidak bau. Diamkan 5 menit. Lalu beri kecap manis, saos tiram, merica bubuk, dan garam sesuai takaran. Diamkan daging di dalam kulkas minimal 15 menit.
- Siapkan wajan panas. Goreng daging di atas wajan panas (tidak perlu menggunakan minyak). Tunggu sampai daging dirasa cukup empuk. Lalu angkat dan tiriskan.
- Tumis bawang bombay, bawang putih dan jahe. Tunggu hingga warnanya berubah menjadi kecoklatan dan harum.
- Tambahkan sedikit air.
- Tambahkan saos lada hitam secukupnya. Tambahkan juga sedikit garam jika dirasa kurang asin.
- Masukan paprika yang sudah dipotong kecil-kecil (kalau saya dibentuk menjadi segitiga biar lebih cantik)
- Masukan daging yang sudah digoreng tadi.
- Beef blackpepper siap disajikan.
Itulah tadi Resep Chicken Blackpepper, Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Chicken Blackpepper diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Chicken Blackpepper diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Chicken Blackpepper dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/07/resep-chicken-blackpepper.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.