Resep Tahu rambutan tanpa isi (plus wortel) oleh widi anuntama
Dibawah ini adalah cara membuat Tahu rambutan tanpa isi (plus wortel). Resep Tahu rambutan tanpa isi (plus wortel) yang dibuat oleh widi anuntama bisa jadi .
Resep Tahu rambutan tanpa isi (plus wortel)
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 bks tahu putih (isi 6 potong uk sedang) haluskan
- 1 bh wortel uk kecil, parut
- 2 siung bawang putih, haluskan
- 2 btg daun bawang
- 1 btr telur (kl takut jdnya terlalu lembek blh pk setengahnya
- 4-5 sdm tep terigu (bs pk tepung bumbu)
- Secukupnya sosis/bakso potong dadu kecil2
- Mie instan rasa apa saja (me : sedap kari)
- secukupnya Tambahan : merica bubuk dan garam
Cara Membuat
-
Siapkan bahan. Campur semua bahan kecuali mie instan. Aduk rata.
-
Remas2 mie sampai kecil2. Sisihkan. Masukkan bumbu mie ke dlm adonan. Aduk rata
-
Test rasa. Bila sudah pas. Bulatkan adonan sesuai selera. Lalu gulingkan ke remesan mie. Lalukan sampai habis.
-
Simpan dikulkas selama 1-2 jam agar mie nempel sempurna
-
Sisa adonan sy gulingkan ke tepung panir.
-
Goreng dlm minyak panas api sedang. Goreng hingga matang
-
Angkat, sajikan bersama saos tomat/cabe.
Demikianlah Resep Tahu rambutan tanpa isi (plus wortel), Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Tahu rambutan tanpa isi (plus wortel) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tahu rambutan tanpa isi (plus wortel) Karya widi anuntama diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tahu rambutan tanpa isi (plus wortel) Karya widi anuntama dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/07/resep-tahu-rambutan-tanpa-isi-plus.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.