Resep Oatmeal Cookies

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Oatmeal Cookies
  • Resep Oatmeal Cookies oleh arifaniz

    Inilah resep memasak Oatmeal Cookies. Resep Oatmeal Cookies yang ditulis arifaniz bisajadi .



    gambar untuk cara membuat Oatmeal Cookies


    Resep Oatmeal Cookies


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 225 gram tepung gandum utuh (whole wheat)
    2. 150 gram rolled oat
    3. 1 sdt baking powder
    4. 125 ml minyak zaitun
    5. 1 butir putih telur
    6. 1 sdm madu
    7. 150 gram kismis/sultana cincang
    8. 150 gram almond cincang

    Cara Membuat

    1. Siapkan oven, panaskan pada suhu 175 celcius. Siapkan juga baking tray untuk memanggang cookies, olesi dengan mentega dan alasi dengan kertas roti. Sisihkan.
    2. Campurkan bahan kering: tepung gandum utuh, rolled oat, dan baking powder. Aduk rata dan sisihkan.
    3. Campurkan bahan basah: minyak zaitun, putih telur, dan madu. Aduk hingga tercampur rata.
    4. Masukkan campuran bahan basah ke dalam campuran bahan kering, aduk hingga rata.
    5. Masukkan bahan pelengkap: kismis dan almond cincang. Aduk kembali hingga tercampur rata.
    6. Masukkan adonan ke dalam kulkas selama kurang lebih 10-15 menit.
    7. Bentuk kue, padatkan hingga betul-betul padat. Jika kue kurang padat, akan buyar pada saat dipanggang.
    8. Panggang kue ke dalam oven selama kurang lebih 20 menit hingga kue matang kecoklatan.



    Itulah Resep Oatmeal Cookies, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Oatmeal Cookies diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oatmeal Cookies diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Oatmeal Cookies dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/08/resep-oatmeal-cookies.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.