Resep Puding Lumut oleh Merie Prayatna Mazrial
Dibawah ini adalah cara membuat Puding Lumut. Resep Puding Lumut yang dishare oleh Merie Prayatna Mazrial cukup untuk .
Resep Puding Lumut
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 bks agar-agar plain
- 1 btr telur
- 1 bh santan kara uk.kecil 65ml
- 6 sdm gula pasir
- 1/2 sdt garam
- 10 lbr daun pandan
- 650 ml air (blender dgn daun pandan) lalu saring
Cara Membuat
- Masukan semua bahan, aduk hingga tercampur rata.
- Masak sambil di aduk hingga sedikit mendidih. Kecilkan api dan jgn di aduk lagi biar muncul lumut nya dan gak pecah.
- Matikan api, tunggu uap nya hilang sebentar, tuang ke cetakan dan biarkan dingin. Sajikan.
Itulah tadi Resep Puding Lumut, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Puding Lumut diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Lumut diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Puding Lumut dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/08/resep-puding-lumut.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.