Resep Beef bulgogi ca sayur oleh Heny Widihartati
Berikut ini adalah resep memasak Beef bulgogi ca sayur. Resep Beef bulgogi ca sayur yang ditulis Heny Widihartati cukup untuk .
Resep Beef bulgogi ca sayur
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr daging sapi
- 1 siung bawang bombay besar
- 4 siung bawang putih
- secukupnya sawi sendok
- secukupnya brokoli
- 1 sachet saos teriyaki
- 1 sdm minyak wijen
- 1 sdt garam
- 1 munjung sdm gula pasir
- 2 gelas belimbing air
- 1 sdt cabe bubuk/ mrica bubuk
- secukupnya penyedap rasa
Cara Membuat
- Iris tipis daging sapi rendam dgn 1 sachet saos teriyaki kurang lebih 1 sampe 2 jam didalm kulkas
- Iris tipis bawang bombay bawang putih.potong 2 brokoli dan sawi sendok
- Rebus brokoli dan sawi sendok beri seadikit garam jgn terlalu layu angkat tiriskan
- Tumis bombay baput sampe harum beri garam gula cabe bubuk/mrica bubuk dan minyak wijen.tambahkan 2 gelas blimbing air
- Setelah itu masukan daging yg sudah direndam saus teriyaki tutup teflon/wajan diamkan biar daging lunak
- Setelah dirasa cukup matang koreksi rasa boleh tambahkan penyedap rasa jika suka trakhir masukan brokoli aduk2 sebentar saja.matikan kompor angkat
- Susun sawi sendok diatas piring saji kmdian tuang masakan daging bulgogi diatas nya.dagung bulgogi ca sayuran siap disantap..tanpa nasi langsung ludes...nyam nyam
Demikianlah Resep Beef bulgogi ca sayur, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Beef bulgogi ca sayur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Beef bulgogi ca sayur diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Beef bulgogi ca sayur dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/09/resep-beef-bulgogi-ca-sayur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.