Resep Rendang ayam suwir [ Simple ] - Frizcella

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Rendang ayam suwir [ Simple ] - Frizcella
  • Resep Rendang ayam suwir [ Simple ] oleh Frizcella

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Rendang ayam suwir [ Simple ]. Resep Rendang ayam suwir [ Simple ] yang dishare oleh Frizcella bisa jadi .



    gambar untuk resep makanan Rendang ayam suwir [ Simple ]


    Resep Rendang ayam suwir [ Simple ]


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 4-5 potong dada ayam
    2. 1 bks bumbu ungkep ayam goreng
    3. 1 bks bumbu rendang
    4. 1 bks santan siap pakai
    5. secukupnya Air
    6. sesuai selera Daun jeruk [ boleh tidak pakai ]

    Langkah

    1. Siapkan wajan, tuangkan air, tuangkan bumbu ungkep ayam goreng merek apa saja, masukan potongan dada ayam tunggu hingga meresap dan air mengering.

    2. Tiriskan ayam yang sudah di ungkep, suwir suwir besar daging ayam tadi.

    3. Panaskan wajan, tuang minyak goreng, masukan bumbu rendang tumis sebentar sampe harum dan agak kecoklatan masukan daun jeruk dan santan aduk rata.

    4. Tuangkan air secukupnya ke dalam bumbu rendang tadi, aduk sebentar.

    5. Masukan daging ayam suwir ke dalam bumbu rendang tadi, aduk rata hingga bumbu meresap dan rendang siap di hidangkan.

    6. Note : saya tidak tambahkan bumbu / penyedap apapun dan rasanya sudah asin gurih.




    Itulah tadi Resep Rendang ayam suwir [ Simple ], Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Rendang ayam suwir [ Simple ] diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rendang ayam suwir [ Simple ] - Frizcella diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Rendang ayam suwir [ Simple ] - Frizcella dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/09/resep-rendang-ayam-suwir-simple.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.