Resep Bistik Bola Daging oleh Murti Tera
Dibawah ini adalah cara memasak Bistik Bola Daging. Resep Bistik Bola Daging yang dibuat oleh Murti Tera bisa jadi .
Resep Bistik Bola Daging
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr daging sapi giling
- 1 butir telur
- 2 sdm tepung panir
- 1 sdm susu bubuk
- secukupnya mrica,pala,garam dan penyedap
- Saus:
- 2 butir bawang putih uleg lembut
- 1/2 sdt mrica&pala
- 2 ruas jari gulajawa
- secukupnya kecap,garam dan penyedap
- sesuai selera maizena(boleh gak pakai)
Langkah
-
Campur daging giling dan semua bahan aduk rata
-
Bentuk menjadi bola2 rebus sampai matang tiriskan
-
Kuahnya ni y..tumis bawang putih sampai harum masukan air secukupnya dan semua bahan masukkan juga bola dagingnya masak sampai meresap
-
Berhub anakku nggak suka terlalu berkuah saya kentalkan dengan sedikit larutan maizena
Itulah Resep Bistik Bola Daging, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bistik Bola Daging diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bistik Bola Daging Karya Murti Tera diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bistik Bola Daging Karya Murti Tera dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/10/resep-bistik-bola-daging-karya-murti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.