Resep Makaroni scotel kukus oleh Ika Rizki Rahmawati
Dibawah ini adalah resep cara membuat Makaroni scotel kukus. Resep Makaroni scotel kukus yang dibuat oleh Ika Rizki Rahmawati bisajadi 4 porsi.
Resep Makaroni scotel kukus
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 200 gr makaroni
- 1 sachet susu dancow instan
- 3 sdm kornet daging sapi
- 3 siung bawang putih dirajang kasar
- 1/2 buah bawang bombay di rajang kasar
- 10 buah jamur kancing
- 1 sdm blueband
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt ladaku
- 2 buah telur kocok lepas
- 1/2 buah keju prochiz cheddar diparut atau lebihkan bila suka keju
Cara Membuat
- Rebus makaroni kira2 10 menit angkat dan tiriskan
- Iris jamur kancing lalu sisihkan bersama makaroni
- Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga layu dengan blue band
- Masukan susu dancow yg sudah dilarutkan dg air 250ml ke dalam duo tumisan, kecilkan apinya.
- Lalu masukan keju, garam dan lada. Cicipi dan masukan makaroni, jamur kancing dan kornet. Campurkan telur kedalamnya lalu aduk-aduk
- Setelah dimasukan ke loyang, kukus kurleb 30 menit. Angkat dan hidangkan dg saos favorit
Itulah Resep Makaroni scotel kukus, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Makaroni scotel kukus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Makaroni scotel kukus diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Makaroni scotel kukus dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/11/resep-makaroni-scotel-kukus.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.