Resep Ayam goreng tepung krispi simple.. oleh Hellen Handru
Berikut ini resep cara membuat Ayam goreng tepung krispi simple... Resep Ayam goreng tepung krispi simple.. yang dishare oleh Hellen Handru cukup untuk .
Resep Ayam goreng tepung krispi simple..
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gram ayamg potong
- 300 gram tepung terigu segi tiga biru
- 35 gram tepung bumbu krispi mama suka
- 1 saset royco ayam
- 2 btr telur ambil putih nya saja
- 1 ltr minyak untuk mengoreng
- Sejumput garam
Cara Membuat
- Potong2 ayam sesuai selerah lalu cuci hingga bersih
- Masukan putih telur ke dalam mangkok lalu tambahkan setengah bungkus tepung bumbuh krispi mama suka dan sejumput garam aduk sampai tercampur rata lalu masukan ayam yg telah di cuci bersih diamkan 20 menit di dalam kulkas hingga bumbuh meresap..
- Campur tepung terigu dengan sisa tepung bumbu krispi mama suka lalu tambahkan 1 saset royco ayam aduk sampai tercampur rata
- Lalu masukan ayam yg telah di bumbuhi ke dalam tepung kering remas2 perlahan supaya tepung menempel dengan baik
- Panaskan minyak lalu tepuk2 ayam agar tepung yg tidak menempel lepas lalu masukan ayam ke dalam minyak yg suda benar2 panas goreng drngan api kecil sampai ayam mateng dan krispi..
Itulah Resep Ayam goreng tepung krispi simple.., Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Ayam goreng tepung krispi simple.. diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam goreng tepung krispi simple.. diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam goreng tepung krispi simple.. dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/12/resep-ayam-goreng-tepung-krispi-simple.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.