Resep cilok bakar saus barbeque oleh Laela agustin
Berikut ini cara membuat cilok bakar saus barbeque. Resep cilok bakar saus barbeque yang ditulis Laela agustin cukup untuk 6 porsi.
Resep cilok bakar saus barbeque
Porsi: 6 porsi
Bahan-bahan
- 250 gr tepung sagu
- 150 gr tepung terigu
- 1/2 sdt garam
- 2 siung bawang putih,haluskan
- 1 batang daun bawang
- secukupnya air mendidih
- secukupnya saus barbeque botolan untuk olesan
- secukupnya tusuk sate
- isian :
- 5 sdm kornet di tumis dengan bawang putih cincang. (isian tergantung selera)
- pelengkap :
- secukupnya mayonaise
Langkah
-
campur semua bahan aduk rata lalu tuang air mendidih sedikit2 sampai adonan bisa dibentuk. isi dengan kornet kemudian rebus hingga mengapung,tunggu sampai matang.
-
tusuk cilok lalu bakar menggunakan teflon sambil di oles saus barbeque. bakarnya jgn terlalu lama. sajikan dengan mayonaise.
Itulah Resep cilok bakar saus barbeque, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep cilok bakar saus barbeque diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep cilok bakar saus barbeque Kiriman dari Laela agustin diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep cilok bakar saus barbeque Kiriman dari Laela agustin dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/12/resep-cilok-bakar-saus-barbeque-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.