Resep Kue Semprit Keju Hias oleh Sarah Elzatiana
Inilah resep memasak Kue Semprit Keju Hias. Resep Kue Semprit Keju Hias yang ditulis Sarah Elzatiana bisa menjadi .
Resep Kue Semprit Keju Hias
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gram mentega
- 70 gram gula halus
- 1 butir telur
- 50 gram keju parut
- 110 gram tepung terigu
- 2 sendok makan susu vanila
Cara Membuat
- Campurkan 100 gram mentega dengan 70 gra gula halus, kocok dengan mixer kecepatan rendah-sedang selama 3 menit sampai warna adonan lebih pucat.
- Masukkan 1 butir telur, kocok lagi dengan mixer kecepatan sedang selama 3 menit sampai adonan tercampur rata
- Masukkan 50 gram keju parut, 110 gram tepung terigu dan 2 sendok makan susu vanilla. Aduk rata
- Masukkan adonan ke pipping bag dan bentuk diatas loyang yang sudah diolesin mantega agar tidak lengket.
- Masukkan ke dalam oven selama kurang lebih 30 menit dengan api sedang.
- Setelah kue matang, keluarkan dari oven dan pindahkan ke wadah lain sampai kue dingin dan hias menggunakan coklat yang sudah dilelehkan dan sprinkle warna-warni.
- Selamat mencoba!
Demikianlah tadi Resep Kue Semprit Keju Hias, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kue Semprit Keju Hias diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Semprit Keju Hias diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue Semprit Keju Hias dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/01/resep-kue-semprit-keju-hias.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.