Resep Mie Goreng Jahe - Erna's kitchen

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Mie Goreng Jahe - Erna's kitchen
  • Resep Mie Goreng Jahe oleh Erna's kitchen

    Berikut ini resep memasak Mie Goreng Jahe. Resep Mie Goreng Jahe yang ditulis Erna's kitchen cukup untuk .



    resep Mie Goreng Jahe


    Resep Mie Goreng Jahe


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1-2 keping Mie telur
    2. 1 butir Telur
    3. 5 buah Baso ikan, iris tipis
    4. 1 buah Wortel, potong korek
    5. 2 batang Sawi caisim, potong2
    6. 1 buah Tomat, potong dadu
    7. Bumbu halus :
    8. 6 siung Bawang merah
    9. 2 siung Bawang putih
    10. 1-2 cm Jahe
    11. 3-5 sdm Kecap manis
    12. secukupnya Garam, merica dan kaldu bubuk

    Langkah

    1. Rebus mie telur, cukup sebentar saja. Lalu tiriskan, beri sedikit minyak. Aduk2. Sisihkan

    2. Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan telur lalu diorak arik. Tambahkan wortel, baso ikan dan kecap manis. Aduk2

    3. Tambahkan sawi, aduk2.

    4. Masukkan tomat dan mie telur. Aduk2 sampai bumbu rata dan meresap. Tes rasa. Angkat lalu sajikan.

    5. Mie gorengnya enak, wangi jahenya bikin sedep. Sukaaa, apalagi disantap selagi masih hangat. Hmmm yummi ??




    Demikianlah Resep Mie Goreng Jahe, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Mie Goreng Jahe diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie Goreng Jahe - Erna's kitchen diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Mie Goreng Jahe - Erna's kitchen dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/01/resep-mie-goreng-jahe-erna-kitchen.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.