Resep Nastar empuk Karya Dapoer Lily

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nastar empuk Karya Dapoer Lily
  • Resep Nastar empuk oleh Dapoer Lily

    Inilah resep masakan Nastar empuk. Resep Nastar empuk yang dibuat oleh Dapoer Lily bisa menjadi .



    gambar untuk resep Nastar empuk


    Resep Nastar empuk


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan selai :
    2. 1 buah nanas
    3. 1/2 sdt bubuk kayu manis
    4. 1/2 sdt bubuk cengkeh
    5. 100 gram gula pasir / Brown sugar
    6. 1 sdm air perasan lemon
    7. =====================
    8. Bahan A :
    9. 100 gram butter
    10. 100 gram margarin
    11. 1 btr kuning telur
    12. 70 gram gula halus
    13. 1/2 sdt garam
    14. 1 sdt vanilla extract
    15. Bahan B:
    16. 50 gram tepung maizena
    17. 250 gram tepung terigu
    18. ===================
    19. Bahan olesan:
    20. 1 btr kuning telur
    21. 1 sdm minyak sayur
    22. 1 sdm madu/susu cair

    Cara Membuat

    1. Cara membuat selai: kupas nanas, potong potong lalu parut. Masak dengan api kecil hingga air nya menyusut.

    2. Lalu masukan semua bahan selai aduk rata. Masak hingga kering.

    3. Bulatkan sesuai dengan kulit Nastar.(bila isi terlalu besar, kulit Nastar akan retak). (saya masing-masing 3-4 gram)

    4. Cara membuat kulit : campurkan mentega + margarin + garam + gula halus + vanilla extract. Lalu mixer hingga creamy. Setelah itu masukan kuning telur lalu mixer sebentar.

    5. Setelah selesai matikan mixer, campurkan tepung terigu dan maizena, aduk dengan spatula.

    6. Lalu timbang masing-masing 9-10 gram. Ambil sebuah adonan, masukan selai lalu bentuk sesuai selera.

    7. Susun pada loyang yg sudah dioles margarin atau alasi dg kertas roti.

    8. Kemudian siapkan bahan olesan dengan cara mencampurkan semua bahan olesan. Lalu Panggang pada suhu 150°Celsius selama 15 menit, keluarkan, olesi 2x dengan bahan olesan yg sudah disiapkan.

    9. Lalu panggang kembali dengan suhu 125° Celsius selama 25 menit. Keluarkan, dinginkan dan sajikan

    10. Notes: suhu jangan terlalu tinggi agar kulit tidak mudah hancur.




    Demikianlah tadi Resep Nastar empuk, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Nastar empuk diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nastar empuk Karya Dapoer Lily diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nastar empuk Karya Dapoer Lily dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/01/resep-nastar-empuk-karya-dapoer-lily.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.