Resep Orak Arik Telur Kornet

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Orak Arik Telur Kornet
  • Resep Orak Arik Telur Kornet oleh Dien Divita Siswanti

    Inilah resep Orak Arik Telur Kornet. Resep Orak Arik Telur Kornet yang dibuat oleh Dien Divita Siswanti dapat disajikan .



    resep lengkap untuk Orak Arik Telur Kornet


    Resep Orak Arik Telur Kornet


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/4 kaleng Kornet Sapi
    2. 1 ikat kecil Sawi Hijau
    3. 2 siung Bawang Merah
    4. 2 siung Bawang Putih
    5. 5 buah Cabai Rawit
    6. secukupnya Garam
    7. secukupnya Saori
    8. 3 batang Sosis
    9. 1 biji Telur

    Cara Membuat

    1. Tumis bawang merah, bawang putih dan cabai rawit dengan sedikit minyak sampai harum.
    2. Masukkan telur kemudian orak arik. Tambahkan kornet, sosis dan sawi.
    3. Beri saori dan garam. Aduk sampai rata, koreksi rasa. Tunggu sampai matang lalu sajikan ?



    Demikianlah tadi Resep Orak Arik Telur Kornet, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Orak Arik Telur Kornet diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Orak Arik Telur Kornet diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Orak Arik Telur Kornet dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/01/resep-orak-arik-telur-kornet.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.