Resep Bolu Pisang Cupcake pake Cream Cheese Frosting By Mama Sky

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bolu Pisang Cupcake pake Cream Cheese Frosting By Mama Sky
  • Resep Bolu Pisang Cupcake pake Cream Cheese Frosting oleh Mama Sky

    Berikut ini adalah resep Bolu Pisang Cupcake pake Cream Cheese Frosting. Resep Bolu Pisang Cupcake pake Cream Cheese Frosting yang dibuat oleh Mama Sky dapat disajikan 10 porsi.



    gambar untuk resep makanan Bolu Pisang Cupcake pake Cream Cheese Frosting


    Resep Bolu Pisang Cupcake pake Cream Cheese Frosting


    Porsi: 10 porsi

    Bahan-bahan

    1. 160 gr tepung terigu
    2. 1/2 tsp salt
    3. 1 tsp baking soda
    4. 2 butir large eggs
    5. 1/2 tsp vanilla extract
    6. 113 gr unsalted butter, plus 1 tsp buat oles2 loyang suhu ruangan
    7. 1 cup brown sugar
    8. 3 buah pisang yg mateng, di penyet2in pake garpu makin mateng makin wangi kuenya
    9. 1/2 cup toasted walnut/pecans (optional)
    10. Icing Sugar:
    11. 1 Cup Icing Sugar diayak (gula halus)
    12. 115 gr cream cheese
    13. 115 gr butter
    14. 1 tsp Vanilla extract

    Cara Membuat

    1. Resep kumel

    2. Kocok Butter + brown sugar sampe creamy

    3. Tambahkan pisang yg sudah di lembutkan pakai garpu. Ngak usah sampe ky air, asal aja yah hancurinnya, enak jg kalu ada yg kasarnya. Tugasnya si kecil ini. Garamnya aku tambahkan disini, biar pisangnya ngak keiteman2an bantu2 jgn sampe kelamaan oksidasi pisang2 yg uda benyek.

    4. Kocok telor dan vanilla, lalu masukan perlahan ke adonan mentega kocok

    5. Masukan terigu yg sudah diayak dengan baking soda. Soda kue yah bukan BPDA.

    6. Aduk rata. Masukan ke loyang. Kalau ke cup muffin pake es krim scooper lbh gampang.

    7. Panggang 170 selama 45 menit. Tusuk test mateng. Adjust aja sesuai loyang dan oven masing2 kalu di muffin cup 15 menit aja aku sudah matang. Liat ngembangnya pas dan cantik, dan sangat harum semerbak pisang dan vanilla satu rumah. Yumm

    8. Setelah dingin kempos dikit. Kalu mau yg model muffin bisa isi bykan jadi mumbul kaya gunung, kalu aku mau di frosting jadi flat gini mau atasnya ya.

    9. Bikin 3 resep jadinya segini byk and murah. Modal 9 pisang 30rb, yg mahal sih butternya aja, ama frosting abis 3 blok.

    10. Frosting creamcheese, terenak, tergampang, bisa dimakan tanpa rasa salah. Kocok cream cheese + butter, disuhu ruangan sampai creamy dan halus. Tambahkan gula halus lalu vanilla terakhir. Gampangnya asli gampang dan enak.




    Itulah Resep Bolu Pisang Cupcake pake Cream Cheese Frosting, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Bolu Pisang Cupcake pake Cream Cheese Frosting diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Pisang Cupcake pake Cream Cheese Frosting By Mama Sky diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bolu Pisang Cupcake pake Cream Cheese Frosting By Mama Sky dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/02/resep-bolu-pisang-cupcake-pake-cream.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.