Resep Martabak manis bangka teflon oleh gia kun
Berikut ini adalah cara membuat Martabak manis bangka teflon. Resep Martabak manis bangka teflon yang dibuat oleh gia kun bisa jadi 4 porsi.
Resep Martabak manis bangka teflon
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- resep untuk 4 porsi loyang teflon ukuran 22cm
- 250 gram tepung terigu protein sedang
- 1 butir telur
- 1 sacet SKM
- 3 sdm gula pasir
- 350 ml air
- 1 sdt fermipan
- 1/3 baking soda
- 1 sdm margarin cair
- 1/2 sdt garam
Langkah
-
Campurkan semua bahan kecuali baking soda dalam satu wadah, aduk2 menggunakan wisk semua bahan sampai mengental tidak menggumpal, setelah itu diamkan 30menit tutup dengan serbet, lalu tuangkan adonan kedalam cangkir guna untuk membuat martabak loyang pertama,masukan baking soda kedalam cangkir sekitar 1/3 sdt aduk sampai rata
-
Panaskan teflon,panas harus merata dengan api kecil,masukan adonan didalam cangkir tadi
-
Setelah adonan berpori rata,taburkan gula sesuai selera.
-
Angkat oleskan permukaan dengan mentega blueband taburi toping sesuai selera,lipat oleskan lagi mentega di permukan luar agar terlihat menarik
-
Selamat mencoba ????????
Itulah tadi Resep Martabak manis bangka teflon, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Martabak manis bangka teflon diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak manis bangka teflon By gia kun diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Martabak manis bangka teflon By gia kun dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/02/resep-martabak-manis-bangka-teflon-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.